@article{UNY64052, title = {PROSPEK PENELITIAN DAN APLIKASI FOTOVOLTAIK SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF DI INDONESIA}, author = {Ariswan Ariswan}, month = {May}, pages = {1--14}, journal = {Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA}, publisher = {FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta.}, year = {2010}, keywords = {Fotovoltaik, Sel Surya, semikonduktor}, abstract = {Matahari adalah sumber energi utama kehidupan, karena dari seluruh aliran energi yang tersedia di permukaan bumi kira-kira 99,9 persen adalah berasal dari matahari. Matahari meradiasikan energi dalam bentuk gelombang elektromagnetik dengan spektrum panjang gelombangnya meliputi bentangan antara 250 nm dan 2500 nm. Spektrum panjang gelombang yang cukup panjang tersebut memungkinkan direalisasikan berbagai piranti-piranti yang bekerja pada panjang gelombang tertentu. Salah satu piranti untuk mengubah tenaga surya langsung menjadi listrik disebut sel surya. Dalam Makalah ini akan dibahas prospek penelitian bahan semikonduktor sel surya dan teknologi pemanfaatannya dalam upaya menggali energi alternatif nir polutan yang melimpah di Indonesia.}, url = {http://eprints.uny.ac.id/64052/} }