<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh latihan metode set\r\nblock terhadap kebugaran aerobik dan persentase lemak tubuh, (2) pengaruh\r\nlatihan metode circuit training terhadap kebugaran aerobik dan persentase lemak\r\ntubuh, dan (3) perbedaan pengaruh latihan metode set block dan circuit training\r\nterhadap kebugaran aerobik dan persentase lemak tubuh. \r\nPenelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan rancangan Two\r\ngroups prestest posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah 57 members\r\nFitness Center GOR UNY yang programnya penurunan persentase lemak tubuh.\r\nSampel berjumlah 20 members ditentukan dengan teknik Purposive Random\r\nSampling. Pengumpulan data menggunakan pretest dan posttest. Variabel\r\npenelitian ini terdiri dari dua variabel: variabel bebas (independent) yakni latihan\r\nmetode set block dan circuit training, serta variabel terikat (dependent) yakni\r\nkebugaran aerobik dan persentase lemak tubuh. Instrumen dalam penelitian ini\r\nadalah test rockport (1,6 KM) dan timbangan bioelectrical impedance analysis\r\nomron (BIA) type HBF-375 yang sudah dikalibrasikan di laboratorium kalibrasi.\r\nTeknik analisis data yang digunakan adalah uji t (paired sample t test) pada taraf\r\nsignifikasi 0,05. Uji prasyarat analisis data menggunakan uji normalitas\r\nKolmogorov Smirnov Test dengan taraf signifikan 5% dan uji homogenitas varians\r\nLevene Test dengan taraf signifikan 5%. \r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) terdapat pengaruh latihan\r\nmetode set block terhadap kebugaran aerobik, terbukti nilai p = 0,009 < 0,005, dan\r\npersentase lemak tubuh terbukti nilai p= 0,000 < 0,005 ; (2) terdapat pengaruh\r\nlatihan metode circuit training terhadap kebugaran aerobik, terbukti nilai p =\r\n0,000 < 0,005, dan persentase lemak tubuh terbukti nilai p= 0,000 < 0,05; (3)\r\nterdapat perbedaan pengaruh latihan metode set block dan circuit training\r\nterhadap kebugaran aerobik terbukti nilai p= 0,000 < 0,005 dan persentase lemak\r\ntubuh terbukti nilai p = 0,020 < 0,005. Berdasarkan hasil diatas latihan metode set\r\nblock dan circuit training memilik pengaruh yang signifikan terhadap kebugaran\r\naerobik dan persentase lemak tubuh dan untuk perbedaan pengaruhnya latihan\r\nmetode set block dan circuit training lebih berpengaruh terhadap kebugaran\r\naerobik dari pada persentase lemak tubuh. \r\n\r\nKata kunci: latihan metode set block dan circuit training, kebugaran aerobik,\r\npersentase lemak tubuh."^^ . "2018-09-28" . . . "UNY"^^ . . . "Program Pascasarjana, UNY"^^ . . . . . . . . . "Presto Tri"^^ . "Sambodo"^^ . "Presto Tri Sambodo"^^ . . . . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh (Text)"^^ . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh (Other)"^^ . . . . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh (Other)"^^ . . . . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh (Other)"^^ . . . . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh (Other)"^^ . . . . . . "Pengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit\r\nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #61138 \n\nPengaruh Latihan Metode Set Block dan Circuit \nTrainin Terhadap Kebugaran Aerobik dan Persentase Lemak Tubuh\n\n" . "text/html" . . . "Pasca Sarjana" . .