<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1"^^ . "Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan (1) nilai-nilai karakter dalam buku teks bahasa Jerman tingkat A1, dan (2) strategi pengintegrasian nilai-nilai karakter dalam buku teks bahasa Jerman tingkat A1. \r\nMetode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis konten. Komponen desain penelitian analisis konten meliputi: (a) penentuan unit, (b) penentuan sampel, (c) perekaman/pengkodean, (d) pengurangan data, (e) penarikan kesimpulan, dan (f) pendeskripsian. Teknik pengumpulan data dengan cara pembacaan dan pencatatan yang cermat terhadap delapan buku teks bahasa Jerman tingkat A1. Sumber data penelitian ini adalah delapan buku teks bahasa Jerman tingkat A1 yang meliputi (1) Studio D A1, (2) Ja Genau A1 Band 1, (3) Ja Genau A1 Band 2, (4) Planet (5) Magnet, (6) Ideen, (7) Menschen A1.1, dan (8) Menschen A1.2. Data penelitian ini dianalisis menggunakan teknik analisis konten inferensial.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa (1) nilai-nilai karakter dalam buku teks bahasa Jerman tingkat A1 ditemukan 18 nilai karakter sesuai dengan nilai pendidikan karakter bangsa yaitu religius, jujur, toleransi, disiplin, kerja keras, kreatif, mandiri, demokratis, rasa ingin tahu, semangat kebangsaan, cinta tanah air, menghargai prestasi, bersahabat/komunikatif, cinta damai, gemar membaca, peduli lingkungan, peduli sosial dan tanggung jawab. Buku yang paling banyak memuat nilai karakter adalah buku Ja Genau dan Ideen sebanyak 17 nilai karakter. Buku Ja Genau tidak memuat nilai karakter semangat kebangsaan, sedangkan buku Ideen tidak memuat nilai karakter cinta damai. (2) strategi pengintegrasian nilai-nilai karakter di dalam buku teks bahasa Jerman tingkat A1 terdiri atas dua bentuk yakni bentuk tersurat dan bentuk tersirat. Bentuk tersurat lebih dominan daripada bentuk tersirat. Nilai karakter yang paling banyak dinyatakan secara tersurat yakni nilai menghargai prestasi, gemar membaca, religius, disiplin, jujur, bersahabat/komunikatif, rasa ingin tahu dan kerja keras. Hal ini mempermudah pembelajar bahasa Jerman dalam memahami nilai-nilai karakter yang ada di dalam buku teks bahasa Jerman tingkat A1. \r\n\r\nKata Kunci: nilai-nilai karakter, buku teks bahasa Jerman tingkat A1"^^ . "2017-10-27" . . . "UNY"^^ . . . "Program Pascasarjana, UNY"^^ . . . . . . . . . "Rizatmi"^^ . "Zikri"^^ . "Rizatmi Zikri"^^ . . . . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1 (Text)"^^ . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1 (Other)"^^ . . . . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1 (Other)"^^ . . . . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1 (Other)"^^ . . . . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1 (Other)"^^ . . . . . . "Nilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1 (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #58044 \n\nNilai-nilai Karakter dalam Buku Teks Bahasa Jerman Tingkat A1\n\n" . "text/html" . . . "Pasca Sarjana" . .