<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016"^^ . "Tujuan penelitian ini adalah mengetahui profil kondisi fisik atlet PAB Besar (usia 15-18 tahun) DIY tahun 2016 guna mencari akar masalah mengapa capaian prestasi atlet PAB DIY selama ini tidak merata di seluruh cabor. Selain itu, data yang diperoleh dapat digunakan sebagai dasar acuan dalam seleksi atlet PAB DIY berikutnya.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian diskriptif kuantitatif dengan metode penelitian ex-post facto. Populasi penelitian adalah atlet PAB Besar (usia 15-18 tahun) DIY tahun 2016 sebanyak 300 atlet. Dalam penelitian ini teknik sampling\r\nmenggunakan total sampling, sehingga seluruh atlet PAB Besar (usia 15-18 tahun) DIY tahun 2016 dijadikan sempel. Data diambil langsung di lembaga penyelenggara kegiatan pembinaan. Analisis data dilakukan dengan analisis\r\ndeskriptif.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) sebesar 30,65% atlet putra termasuk kategori berpostur tubuh tinggi, 62,90% termasuk kategori berpostur tubuh sedang, 6,45% termasuk kategori berpostur tubuh pendek, sebesar 53,51%\r\natlet putri termasuk kategori berpostur tubuh tinggi, 35,96% termasuk kategori berpostur tubuh sedang, 10,53% termasuk kategori berpostur tubuh pendek. (2) sebesar 0,54% atlet putra memiliki kelentukan dalam kategori baik sekali, 3,23% dalam kategori kurang, 96,24% termasuk kategori kurang sekali. Sebesar 3,51% atlet putri memiliki kelentukan dalam kategori cukup, 23,68 dalam kategori kurang, 72,81% termasuk kategori kurang sekali. (3) sebesar 4,84% atlet putra memiliki kecepatan dalam kategori baik sekali, 15,59% dalam kategori baik, 17,74% termasuk kategori cukup, 21,51% termasuk kurang, 40,32% termasuk kurang sekali. Sebesar 7,89% atlet putri memiliki kecepatan dalam kategori cukup, 15,79% dalam kategori kurang, 76,32% termasuk kategori kurang sekali. (4) sebesar 9,68%\r\natlet putra memiliki kekuatan dalam kategori baik sekali, 16,66% dalam kategori baik, 30,65% termasuk kategori cukup, 35,48% termasuk kurang, 7,53% termasuk kurang sekali. Sebesar 13,16% atlet putri memiliki kekuatan dalam kategori baik sekali, 22,80% dalam kategori baik, 34,21% termasuk kategori cukup, 25,44% termasuk kategori kurang, 4,39% termasuk kategori kurang sekali. (5) sebesar 6,45% atlet putra memiliki daya tahan vo2max dalam kategori baik, 16,13% dalam kategori sedang, 50,54% termasuk kategori cukup, 16,13% termasuk kurang, 10,75% termasuk kurang sekali. Sebesar 17,54% atlet putri memiliki daya tahan\r\nvo2max dalam kategori baik sekali, 10,53% dalam kategori baik, 26,32% termasuk kategori sedang, 30,70% termasuk kategori cukup14,91% termasuk kategori kurang. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa rata-rata komponen kondisi\r\nfisik atlet PAB Besar (usia 15-18 tahun) masih tergolong kurang."^^ . "2018-02-15" . . . "Fakultas Ilmu Keolahragaan"^^ . . . "PGSD Penjas, Fakultas Ilmu Keolahragaan"^^ . . . . . . . . . "Daryanti"^^ . "Daryanti"^^ . "Daryanti Daryanti"^^ . . "Ch. Fajar Sriwahyuniati"^^ . . . . . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016 (Text)"^^ . . . "SKRIPSI FINAL.pdf"^^ . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN)\r\nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016 (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #55712 \n\nPROFIL KONDISI FISIK ATLET PAB BESAR (USIA 15-18 TAHUN) \nDAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2016\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi" . .