<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengembangan Buku Cerita Bergambar Berbasis Pendekatan Saintifik melalui Metode Problem Based Learning untuk Meningkatkan Rasa Ingin Tahu dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas IV SD."^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan buku cerita bergambar berbasis pendekatan saintifik melalui metode Problem Based Learning yang layak dan efektif untuk meningkatkan rasa ingin tahu dan kemampuan pemecahan masalah siswa kelas IV Sekolah Dasar (SD).\r\nPenelitian pengembangan ini mengacu pada kesepuluh langkah yang dikemukakan oleh Borg & Gall (1983: 775-776). Subjek uji coba lapangan tahap awal sebanyak enam siswa kelas IV SD Negeri Serayu. Subjek uji coba lapangan utama sebanyak dua belas siswa kelas IV SD Kanisius Joannes Bosco. Subjek uji coba lapangan operasional pada kelas eksperimen sebanyak 25 siswa dari SD Negeri Serayu dan 21 siswa dari SD Kanisius Joannes Bosco. Subjek uji coba lapangan operasional pada kelas kontrol sebanyak 19 siswa dari SD Muhammadiyah Gendeng. Teknik pengumpulan data menggunakan skala penilaian buku cerita bergambar untuk ahli materi dan ahli bahasa, angket respon guru, angket respon siswa, angket variabel rasa ingin tahu, dan soal tes uraian variabel kemampuan pemecahan masalah. Teknik analisis data menggunakan Independent Sample t-test (uji t) dan Paired Sample t-test dengan taraf signifikansi 0,05.\r\nHasil penelitian dari penelitian ini adalah buku cerita bergambar berbasis pendekatan saintifik melalui metode Problem Based Learning (PBL) yang layak dan efektif untuk meningkatkan rasa ingin tahu dan kemampuan pemecahan masalah siswa kelas IV Sekolah Dasar (SD). Kelayakan buku cerita bergambar didasarkan pada hasil validasi ahli, uji coba lapangan tahap awal, dan uji coba lapangan utama. Keefektifan buku cerita bergambar didasarkan pada hasil Independent Sample t-test (uji t) dan Paired Sample t-test dengan taraf signifikansi < 0,05."^^ . "2017-10-27" . . . "UNY"^^ . . . "Program Pascasarjana, UNY"^^ . . . . . . . . . "Christin"^^ . "Setyaningrum"^^ . "Christin Setyaningrum"^^ . . . . . . "Pengembangan Buku Cerita Bergambar Berbasis Pendekatan Saintifik melalui Metode Problem Based Learning untuk Meningkatkan Rasa Ingin Tahu dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas IV SD. (Text)"^^ . . . "tesis-christin-setyaningrum-15712251028.swf"^^ . . "HTML Summary of #53850 \n\nPengembangan Buku Cerita Bergambar Berbasis Pendekatan Saintifik melalui Metode Problem Based Learning untuk Meningkatkan Rasa Ingin Tahu dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas IV SD.\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Dasar"@en . .