<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA)"^^ . "Penerimaan siswa baru merupakan kegiatan yang berlangsung rutin setiap\r\ntahunnya dalam suatu sekolah. Saat ahkir proses penerimaan siswa baru, sekolah\r\ndiharuskan melaporkan data siswa baru yang diterima di sekolah yang\r\nbersangkutan kepada Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo, untuk\r\nselanjutnya direkap menjadi data siswa baru Kabupaten Kulon Progo. Khusus\r\nuntuk data siswa baru Sekolah Dasar (SD), sebelum data masuk ke Dinas\r\nPendidikan Kabupaten Kulon Progo, data siswa baru terlebih dahulu dikumpulkan\r\nmelalui UPTD masing-masing kecamatan. Hal ini dikarenakan jumlah SD di\r\nKabupaten Kulon Progo yang sangat banyak, yaitu sejumlah 369 sekolah (SD dan\r\nMI, Negeri dan Swasta).\r\nKegiatan pendataan siswa baru sendiri dilakukan oleh unit kerja Datadik\r\nSub Bagian Perencanaan Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon Progo. Proses\r\npendataan siswa baru dilakukan secara manual dan dibantu dengan aplikasi\r\nMicrosoft Excel dalam penginputan, penyimpanan, dan pelaporan data. Model\r\npengelolaan dengan Microsoft Excel seperti ini memiliki beberapa kekurangan,\r\ndiantaranya tidak adanya jaminan keamanan data dikarenakan semua orang dapat\r\nmengakses Microsoft Excel tanpa adanya permintaan kode akses tertentu.\r\nKurangnya personil unit kerja Datadik Sub Bagian Perencanaan Dinas Pendidikan\r\nKabupaten Kulon Progo serta data siswa baru yang sangat banyak dan kompleks\r\njuga menimbulkan sejumlah masalah, diantaranya menyebabkan proses pendataan\r\nyang membutuhkan waktu lama dan besarnya kemungkinan terjadinya kesalahan\r\nsaat penginputan data dalam form aplikasi Microsoft Excel.\r\nDari berbagai permasalahan yang teridentifikasi, pada dasarnya masalah\r\nutamanya terletak pada sistem pengelolaan data yang belum optimal. Hal ini\r\ndisebabkan aplikasi yang digunakan dalam pengelolaan data pun belum optimal,\r\nyaitu masih menggunakan program bawaan dari Microsoft Excel yang masih\r\nmemiliki banyak kekurangan dalam hal kepraktisan dan keamanan data, yang\r\nmana secara keseluruhan dapat berpengaruh terhadap efektifitas dan efisiensi\r\nsistem pengelolaan data dan kinerja unit kerja Datadik itu sendiri.\r\nPendataan siswa baru merupakan kegiatan rutin setiap tahun yang perlu\r\npenanganan serius terhadap permasalahan-permasalahan yang masih terjadi dalam\r\nproses pelaksanaannya. Keberadaan data siswa sangat erat kaitannya dengan\r\nproses perencanaan peserta didik, pembinaan peserta didik, dan kegiatan\r\nmanajemen pendidikan lain yang tidak hanya berorientasi pada manajemen\r\npeserta didik tetapi juga manajemen personalia sekolah, manajemen fasilitas\r\n2\r\nsekolah, dan proses manajemen lain yang membutuhkan data siswa di dalam\r\nkegiatannya.\r\nMengingat pentingnya data siswa, pengelolaan data yang belum optimal\r\ndapat mengakibatkan penundaan perkembangan lembaga ataupun penurunan\r\nkualitas pelayanan dan pengelolaan lembaga. Oleh karena itu, diperlukan solusi\r\nuntuk meningkatkan/memperbaiki sistem pendataan siswa baru maupun sistem\r\npengelolaan data siswa yang ada di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Kulon\r\nProgo."^^ . "2014" . . . "LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta"^^ . . . "laporan ppl"^^ . . . . . . . . "Nely Zahroh"^^ . "Nely Zahroh"^^ . "Nely Zahroh Nely Zahroh"^^ . . . . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA) (Text)"^^ . . . "LAPORAN PPL Nely.pdf"^^ . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II\r\nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY\r\nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN\r\nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM\r\nINFORMASI PENDATAAN SISWA) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #37186 \n\nLAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II \nDI KANTOR DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KULON PROGO DIY \nPENDATAAN SISWA BARU SEKOLAH DASAR SE-KABUPATEN \nKULON PROGO DIY MELALUI APLIKASI SIPENSIS (SISTEM \nINFORMASI PENDATAAN SISWA)\n\n" . "text/html" . . . "LPPMP" . .