<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengembangan Sumber Belajar IPS Berbasis Game Edukasi dengan Tema Keragaman Sosial Budaya Sebagai Hasil Dinamika Interaksi Manusia di Kelas VII SMP Negeri 6 Purworejo"^^ . "Sumber belajar berbasis game edukasi sangat potensial digunakan sebagai salah satu sumber belajar siswa. Saat ini belum banyak dikembangkan game edukasi sebagai sumber belajar. Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mengetahui cara mengembangkan sumber belajar IPS berbasis game edukasi; 2) Mengetahui kelayakan sumber belajar IPS berbasis game edukasi berdasarkan penilaian dari ahli materi, ahli media, guru, serta uji coba siswa kelas VII. \r\nMetode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan penyederhanaan model Borg&Gall. Subjek penelitian siswa kelas VII SMP Negeri 6 Purworejo. Teknik pengumpulan data menggunakan angket validasi untuk ahli materi dan media, serta angket penilaian guru IPS dan siswa. Analisis data menggunakan teknik kuantitatif deskriptif. \r\nHasil penelitian yaitu: 1) Pengembangan sumber belajar IPS berbasis game edukasi melalui 4 tahap, yaitu tahap pengumpulan data, tahap perencanaan, tahap pengembangan, serta tahap evaluasi produk. Game yang telah dihasilkan kemudian di validasi oleh ahli materi, ahli media, guru, dan siswa SMP kelas VII; 2) Berdasarkan hasil analisis kelayakan media, diketahui bahwa seluruh aspek penilaian baik dari ahli materi, ahli media, guru, maupun uji coba, semuanya berkisar pada rerata 4,0-4,86 dengan kategori baik. Penilaian dari ahli materi memperoleh rerata skor sebesar 4,0 dengan kategori baik, penilaian dari ahli media memperoleh rerata skor sebesar 4,0 dengan kategori baik, penilaian dari guru IPS memperoleh rerata skor sebesar 4,86 dengan kategori sangat baik, uji pemakaian terbatas memperoleh rerata skor sebesar 4,02 dengan kategori sangat baik, uji pemakaian lapangan memperoleh rerata 4,20 dengan kategori sangat baik. Dengan demikian game edukasi layak digunakan sebagai sumber belajar IPS kelas VII SMP.\r\n\r\nKata kunci: Sumber Belajar, IPS, Game Edukasi."^^ . "2016" . . . "FIS"^^ . . . "Pendidikan IPS, FIS"^^ . . . . . . . . . "Aryanti Sri"^^ . "Wardani"^^ . "Aryanti Sri Wardani"^^ . . "Supardi"^^ . . . . . . . "Pengembangan Sumber Belajar IPS Berbasis Game Edukasi dengan Tema Keragaman Sosial Budaya Sebagai Hasil Dinamika Interaksi Manusia di Kelas VII SMP Negeri 6 Purworejo (Other)"^^ . . . . . "SKRIPSI 11416244021.swf"^^ . . "HTML Summary of #30355 \n\nPengembangan Sumber Belajar IPS Berbasis Game Edukasi dengan Tema Keragaman Sosial Budaya Sebagai Hasil Dinamika Interaksi Manusia di Kelas VII SMP Negeri 6 Purworejo\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan IPS" . .