<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "UPAYA PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL DALAM MEMBERIKAN FASILITAS UNTUK MEMENUHI KUOTA SATU PERSEN TENAGA KERJA PENYANDANG DISABILITAS PADA PERUSAHAAN DI KABUPATEN BANTUL"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) upaya yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Bantul dalam memberikan fasilitas untuk memenuhi kuota satu persen tenaga kerja penyandang disabilitas pada perusahaan di Kabupaten Bantul, (2) hambatan yang dihadapi Pemerintah Kabupaten Bantul dalam upaya memberikan fasilitas unuk memenuhi kuota satu persen tenaga kerja penyandang disabilitas pada perusahaan di Kabupaten Bantul, (3) upaya yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Bantul dalam mengatasi hambatan tersebut.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di Disnakertrans, Dinas Sosial, dan Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten (BKD) Kabupaten Bantul pada bulan April sampai Juni 2015. Subyek penelitian Kabid Penempatan Tenaga Kerja dan Perluasan Kerja, Kasek Informasi dan Penempatan Tenaga Kerja, Pengantar Kerja Disnakertrans Kab. Bantul, Staff Bidang Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial Dinsos Kab. Bantul, Kabid Pengadaan dan Pengembangan BKD Kab. Bantul. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara dan dokumentasi. Teknik pemerikasaan keabsahan data dalam penelitian ini menggunakan cross check. Teknik analisis data meliputi: reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) upaya Pemkab Bantul dalam memberikan fasilitas untuk memenuhi kuota satu persen tenaga kerja penyandang disabilitas pada perusahaan di Kab. Bantul yaitu: menyalurkan tenaga kerja penyandang disabilitas pada perusahaan di Kab. Bantul, menyediakan Balai Latihan Kerja dan memberikan pelatihan kerja bagi penyandanng disabilitas, menyediakan Informasi Pasar Kerja (IPK), memberikan sosialisasi tentang kewajiban perusahaan untuk mempekerjakan tenaga kerja penyandang disabilitas pada perusahaan di Kab. Bantul, (2) hambatan yang dihadapi yaitu: rendahnya minat penyandang disabilitas untuk bekerja di perusahaan, fasillitas perusahaan di Kab. Bantul belum ramah bagi penyandang disabilitas, tidak semua penyandang disabilitas dapat mengakses IPK yang disediakan oleh Pemerintah, Disnakertrans Kab. Bantul kekurangan Sumber Daya Manusia (SDM), (3) upaya mengatasi hambatan tersebut yaitu: mengadakan sosialisasi tentang hak tenaga kerja penyandang disabilitas untuk memenuhi kuota satu persen pada perusahaan kepada penyandang disabilitas, menyediakan IPK khusus bagi penyandang disabilitas, dan meningkatkan kinerja SDM Disnakertrans Kab. Bantul.\r\nKata kunci: Pemerintah Kabupaten Bantul, Penyandang Disabilitas"^^ . "2015" . . . "Fakultas Ilmu Sosial"^^ . . . "FIS, Fakultas Ilmu Sosial"^^ . . . . . . . . . "Tri"^^ . "Desti"^^ . "Tri Desti"^^ . . "Chandra Dewi Puspitasari, SH., LL.M"^^ . . . . . . . "UPAYA PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL DALAM MEMBERIKAN FASILITAS UNTUK MEMENUHI KUOTA SATU PERSEN TENAGA KERJA PENYANDANG DISABILITAS PADA PERUSAHAAN DI KABUPATEN BANTUL (Other)"^^ . . . . . "skripsi full 11401241017.swf"^^ . . "HTML Summary of #25592 \n\nUPAYA PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL DALAM MEMBERIKAN FASILITAS UNTUK MEMENUHI KUOTA SATU PERSEN TENAGA KERJA PENYANDANG DISABILITAS PADA PERUSAHAAN DI KABUPATEN BANTUL\n\n" . "text/html" . . . "Hukum"@en . . . "Kewarganegaraan" . . . "Kewarganegaraan dan Hukum" . .