<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA"^^ . "sekolah di SMK Koperasi Yogyakarta; (2) hambatan dalam pengelolaan\r\nprogram kerja koperasi siswa di SMK Koperasi Yogyakarta; dan (3) upaya yang\r\ndilakukan dalam mengatasi hambatan pengelolaan program kerja koperasi di SMK\r\nKoperasi Yogyakarta.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Sumber informasi\r\ndalam penelitian ini adalah guru pembimbing koperasi, karyawan koperasi, dan\r\nsiswa sekaligus sebagai pengurus koperasi sekolah. Teknik pengumpulan data\r\nmenggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Keabsahan data dilakukan\r\ndengan dengan triangulasi data. Data dianalisis secara kualitatif dengan\r\nmenggunakan model interaktif dari Miles dan Hubberman dengan tahapan\r\npengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) pengelolaan program kerja\r\nkoperasi sekolah mencakup perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Perencanaan\r\nprogram koperasi sekolah diantaranya, merencanakan peningkatan kesejahteraan\r\nkaryawan, meningkatkan kerjasama dengan distributor, menambah fasilitas\r\nkoperasi sekolah, merencanakan anggaran kegiatan. Perencanaan dilakukan oleh\r\nketua unit produksi, dibantu dengan pembimbing dan pengurus koperasi sekolah.\r\nPelaksanaan program kerja koperasi dengan pemberian bekal dan pelatihan kepada\r\nkaryawan, pemilihan kerjasama dengan distributor, pengadaan fasilitas penunjang\r\nkoperasi, mengatur anggaran dengan kegiatan. Evaluasi program kerja koperasi\r\nsekolah dilakukan setiap 3 bulan sekali oleh guru pembimbing. Evaluasi dari\r\nprogram yang sudah dilaksanakan, karyawan mengalami kemajuan kerja,\r\nmengontrol barang yang didistribusikan di koperasi, akses kegiatan koperasi\r\nberjalan dengan baik dengan realisasi fasilitas penunjang, anggaran dana yang\r\ndigunakan sesuai dengan kegiatan yang dilakukan; (2) hambatan yang ditemui\r\ndalam pengelolaan program kerja koperasi sekolah sebagian besar faktor dari\r\nsumber daya manusia. Hambatan itu mencakup dari kurang minatnya siswa dalam\r\nkegiatan ekstern, kurangnya tanggungjawab dan adanya keterbatasan pengurus\r\ndalam pembuatan laporan, kurang bertanggungjawabnya pengurus dalam tugas\r\ndikoperasi; dan (3) solusi terhadap hambatan ini dilakukan dengan mengadakan\r\npendekatan kepada pengurus, pemberian pelatihan, meningkatkan kerjasama dalam\r\nkoperasi serta melakukan koordinasi dengan semua pengurus dan karyawan\r\nkoperasi mengenai proses menjalankan kegiatan koperasi dengan tujuan agar\r\nprogram kerja koperasi sekolah dapat tercapai."^^ . "2015-05-19" . . . "Universitas Negeri Yogyakarta"^^ . . . "Administrasi Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta"^^ . . . . . . . . . "Rachmi"^^ . "Murtika"^^ . "Rachmi Murtika"^^ . . . . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "MURTIKA RACHMI.pdf"^^ . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH\r\n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN\r\nKOPERASI YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #19013 \n\nPENGELOLAAN PROGRAM KERJA KOPERASI SEKOLAH \n“TUNAS PELITA” DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN \nKOPERASI YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Administrasi Pendidikan" . .