eprintid: 15435 rev_number: 12 eprint_status: archive userid: 1233 dir: disk0/00/01/54/35 datestamp: 2015-04-07 03:17:24 lastmod: 2019-01-29 20:19:49 status_changed: 2015-04-06 07:30:46 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: Rinajayani, - title: PENGGUNAAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP ILMU PENGETAHUAN SOSIAL PADA SISWA KELAS IV A SD BANTUL TIMUR BANTUL TAHUN PELAJARAN 2012/2013 ispublished: pub subjects: media_pend subjects: pendidikan_ips subjects: pssd_pgsd divisions: fip_pgsd full_text_status: public abstract: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran dan pemahaman konsep Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) siswa kelas IV SD Bantul Timur tahun ajaran 2012/2013 melalui media video. Penelitian ini termasuk jenis penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian siswa kelas IV SD Bantul Timur, tahun pelajaran 2012/2013 yang berjumlah 25 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan tes, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Indikator keberhasilan penelitian ini ditandai dengan meningkatnya pemahaman konsep IPS yaitu 75% dari jumlah siswa memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yaitu 75. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media video pada mata pelajaran IPS dapat meningkatkan pemahaman konsep IPS siswa. Sebelum dilakukan tindakan, dari 25 siswa, 5 siswa mencapai ketuntasan (20%) dan 20 siswa (80%) belum mencapai ketuntasan. Setelah dilakukan tindakan siklus I siswa yang mencapai ketuntasan 14 siswa (56%) dan belum tuntas 11 siswa (44%). Setelah tindakan siklus II, siswa yang mengalami ketuntasan yaitu 21 siswa (84%) dan belum tuntas 4 siswa (16%). Kata Kunci : pemahaman konsep IPS, media video date: 2015-04-06 date_type: published institution: PGSD department: Fakultas Ilmu Pendidikan thesis_type: skripsi citation: Rinajayani, - (2015) PENGGUNAAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP ILMU PENGETAHUAN SOSIAL PADA SISWA KELAS IV A SD BANTUL TIMUR BANTUL TAHUN PELAJARAN 2012/2013. S1 thesis, PGSD. document_url: http://eprints.uny.ac.id/15435/1/Skripsi%20Rinajayani%20-%20NIM%2009108247049%20.pdf