<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo"^^ . "Penelitian ini bertujuan mengetahui peran kepala sekolah dalam mengimplementasikan manajemen personalia yang terdiri dari: (1) perencanaan personalia, (2) pengorganisasian personalia, (3) pengarahan personalia, dan (4) pengendalian/pengawasan personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo.\r\nPenelitian ini menggunakan pendekatan diskriptif kualitatif. Subjek penelitian adalah kepala sekolah, wakil kepala urusan ketenagaan, guru, staf tata\r\nusaha, komite dan Pengurus Cabang Muhammadiyah (PCM) kecamatan Kutoarjo.\r\nTeknik pengumpulan data dengan menggunakan wawancara, observasi, dan studi\r\ndokumentasi. Pemeriksaan dan keabsahan data menggunakan trianggulasi sumber\r\ndan trianggulasi teknik. Teknik analisis data yang digunakan adalah Interractive\r\nmodel dimana proses analisis dilakukan bersamaan dengan proses pengumpulan\r\ndata.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: Pertama, kepala sekolah membuat\r\nperencanaan pegawai dengan melakukan langkah-langkah: (a) analisis kebutuhan\r\npegawai, (b) rekrutmen pegawai, (c) seleksi pegawai. Kedua, kepala sekolah\r\nmelakukan pengorganisasian dengan melakukan: (a) menunjuk dan menempatkan\r\npersonil sebagai wakil kepala sekolah dan tim untuk membantu menjalankan\r\nprogram sekolah, (b) bersama wakil kepala urusan kurikulum dan ketenagaan\r\nmembagi tugas guru sesuai dengan kapasitas dan kompetensi guru. Namun dalam\r\npelaksanaannya masih ada guru yang tidak mengajar sesuai dengan\r\nkompetensinya. Ketiga, kepala sekolah melakukan pengarahan dengan langkahlangkah:\r\n(a) pembinaan pegawai, (b) pengembangan kompetensi guru dengan\r\nmemagangkan guru di SD Muhammadiyah Sapen Yogyakarta dan kegiatan\r\npelatihan yang relevan, (c) pengembangan karir guru dengan memotivasi dan\r\nmemberi kesempatan guru untuk melanjutkan studi ke jenjang S1. Keempat,\r\nkepala sekolah melakukan pengawasan/pengendalian dengan langkah-langkah: (a)\r\nsupervisi administrasi dan praktek mengajar guru, (b) penilaian kinerja guru, (c)\r\npemberian reward dan punishment . Namun supervisi belum dilakukan secara\r\nmaksimal karena kesibukan kepala sekolah mengajar dan sebagai pengurus\r\norganisasi Muhammadiyah. Penilaian kinerja juga belum menggunakan standar\r\npenilaian yang dijadikan sebagai pedoman penilaian akan tetapi masih dilihat dari\r\naktivitas guru dan pegawai sehari-hari dan dengan melihat prestasi siswa."^^ . "2013" . . . "UNY"^^ . . . "Program Pascasarjana, UNY"^^ . . . . . . . . . "Ich'eti Hudi"^^ . "Kusriyanahwati"^^ . "Ich'eti Hudi Kusriyanahwati"^^ . . . . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo (Text)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "Implementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #11091 \n\nImplementasi Fungsi Manajemen Personalia di SD Muhammadiyah Kutoarjo\n\n" . "text/html" . . . "Manajemen Pendidikan"@en . .